Wajib Sekolah Madrasah, Wisuda TPQ Bukan Akhir Sebuah Pendidikan

*39 Santri Wisuda ke-XXV TPQ NU 09 Nurul Muttaqien KENDAL – JatengNET.Com – Pengurus Forum Ukhuwah Silaturahim Pendidikan al-Qur’an (Puspaq) Kecamatan Gemuh Kiai Mastur mengatakan, wisuda TPQ bukanlah akhir dari sebuah pendidikan. Karena pendidika TPQ hanya bersifat umum, dengan materi yang diberikan seperti doa harian, membaca al quran dan pembiasaan asmaul khusna. Kendati ada pembelajaran […]

Continue Reading

PKK Kendal Gelar Gerakan Minum Vitamin Penambah Darah bagi Pelajar Putri

KENDAL, jatengnet.com – Tim Penggerak (TP) PKK Kendal bersama Dinas Kesehatan Kendal, dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kendal, melakukan Gerakan Serentak Minum Pil Tambah Darah bagi pelajar putri di Kabupaten Kendal. Kegiatan diselenggarakan di SMP 1 Cepiring belum lama ini. Ketua TP PKK Kendal Chacha Frederica mengatakan, pemberian obat penambah darah rutin diberikan kepada pelajar […]

Continue Reading