Kades Bangunsari: Ingin Meningkatkan Perekonomian Masyarakat
Kendal,Jatengnet.Com: Desa Bangunsari, Kecamatan Patebon akan menatap ke depan dengan penuh optimisme. Paling tidak kaitannya dengan perekonomian masyarakat. “Kita optimis perekonomian masyarakat akan terus meningkat di masa yang akan datang” kata Tukul Prasetyo Kepala Desa Bangunsari. Ditemui di kantornya sebelum perayaan Hari Jadi Desa Bangunsari Selasa (8/3) lebih jauh di katakan perayaan hari ulang tahun […]
Continue Reading