Seluruh Desa di Kendal Diharapkan Menjadi Desa Layak Anak
KENDAL – Seluruh desa di Kabupaten Kendal diharapkan menjadi desa layak anak. Desa layak anak berarti di dalam desa itu ada tempat bermain, ruang terbuka, dan sejenisnya. Dengan demikian anak bisa menikmati masa kecilnya dengan bahagia. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP2PA) Kendal, Asrifah, mengatakan, anak-anak memiliki hak belajar, […]
Continue Reading