PPP Kendal Targetkan Sembilan Kursi Pada Pemilu 2024
KENDAL – DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kendal menargetkan bisa meraih sembilan kursi di DPRD Kendal pada Pemilu 2024. Hal itu berdasarkan hasil Muktamar PPP 2020 yang digelar 18-21 Desember di Makasar. Ketua DPC PPP Kendal Mukh Mustamsikin menyampaikan hal itu seusai acara Istigosah dalam rangka Harlah ke-48 Partai Persatuan Pembangunan yang digelar di gedung […]
Continue Reading