Kelompok Tani Sido Rukun Dapat Bantuan Mesin
KENDAL – Kelompok Tani Sido Rukun Desa Bangunrejo Kecamatan Patebon belum lama ini mendapatkan bantuan mesin tanam padi. Bantuan berasal dari Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kendal. Kepala Desa Bangunrejo, Subur Falahudin ditemui di kantornya, mengatakan, bantuan tersebut diterima langsung oleh Ketua Kelompok Tani Sido Rukun, Muhammad Yatin, di balai desa. Bantuan itu bisa menghemat […]
Continue Reading