Bawaslu Kendal Prakarsai Deklarasi Netralitas TNI, Polri, dan ASN
KENDAL – Menjaga rasa aman dan nyaman serta iklim yang kondusif dalam perhelatan Pilkada Kendal, TNI, Polri dan Aparatur Sipil Negara (ASN) berkomitmen untuk netral dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kendal 9 Desember mendatang. Komitmen itu dideklarasikan dalam rakor Sosialisasi Pengawasan bagi Organisasi Pemerintahan Daerah (OPD) Kecamatan yang diselenggarakan Bawaslu Kendal, di Hotel Sae […]
Continue Reading