Super Nurani Santuni Yatim Piatu
KENDAL – Perempuan kader penggerak Nahdlatul Ulama yang tergabung bersama Suara Perempuan (Super) Nurani menyantuni anak yatim piatu di yayasan Darul Hadlonah YKMNU di Desa Jambearum, Kecamatan Patebon, belum lama ini. Hadir dalam kegiatan itu Hj Qonaah yang merupakan istri dari Cabup Ali Nurudin. Qonaah, menyatakan, silaturahmi ke yayasan Darul Hadlonah, selain memberik santunan kepada […]
Continue Reading