Pemkab Kendal Mulai Vaksin Tahap Dua
KENDAL – Pemerintah Kabupaten Kendal melakukan vaksinasi tahap kedua bagi petugas publik dengan target 4.000 orang yang dimulai 23 hingga 27 Februari 2021. Pelaksanaan vaksin dilakukan di Pendopo Tumenggung Bahurekso dan RSUD Dr H Soewondo Kendal. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kendal Ferinando Rad Bonay, menjelaskan sesuai dengan jumlah vaksin yang diterima dari Provinsi Jateng, sebanyak […]
Continue Reading